Friday, June 18, 2010
Cara Mengembalikan file yang terserang virus
1:12 PM | Posted by
Dimas blogs |
Edit Post
Mungkin anda pernah mengalami suatu hal dimana data - data anda menghilang setelah komputer anda diserang oleh virus. Pada dasarnya file tersebut tidak menghilang melainkan disembunyikan oleh virus tersebut.
Pada tips trik komputer kali ini akan diberitahukan cara mengembalikan file yang diserang virus. Berikut triknya:
* Buka [Window Explorer].
* Klik menu [Tools] > [Folder option].
* Klik tab [View].
* Hilangkan ceklis [Hide protected system files (Recommended)].
* Maka akan ada peringatan yang muncul, klik saja [Yes].
Kita bisa membuat normal kembali file-file yang sudah disembunyikan oleh virus. Untuk membuat file-file tersebut kembali, caranya:
* Hapus virus dengan antivirus yang Anda miliki, contohnya AVG.
* Setelah virus terdeteksi dan dihapus, bukalah program [Notepad] Anda.
* Setelah terbuka ketik [ATTRIB *.* -s -h -r /s /d].
* Lalu simpan dengan extensi [.bat], contohnya: [tes.bat]. namun sebelumnya ubah dulu [Save as type] menjadi [All Files].
* Maka Anda akan mendapati file [tes.bat].
* Copy-kan file tersebut ke direktori dimana file-file Anda disembunyikan oleh virus. Contohnya di direktori [D:\FILES\LAIN].
* Lalu jalankan dengan mendouble kliknya.
* Maka file-file yang disembunyikan oleh virus akan kembali normal dan bisa kita buka lagi.
* Cara ini bisa juga untuk flashdisk, MMC, dll.
Jadi, jangan takut kalau file atau folder Anda diserang oleh virus. Dengan cara di atas, file atau folder yang disembunyikan oleh virus akan tetap dapat Anda akses kembali. Cara ini hanyalah salah satu cara untuk mengembalikan file atau folder yang diserang oleh virus. Kalau [Folder Option] juga dihilangkan oleh virus, maka ada cara lain yang dapat kita lakukan dan caranya juga tentu saja akan berbeda. Selamat mencoba.
Pada tips trik komputer kali ini akan diberitahukan cara mengembalikan file yang diserang virus. Berikut triknya:
* Buka [Window Explorer].
* Klik menu [Tools] > [Folder option].
* Klik tab [View].
* Hilangkan ceklis [Hide protected system files (Recommended)].
* Maka akan ada peringatan yang muncul, klik saja [Yes].
Kita bisa membuat normal kembali file-file yang sudah disembunyikan oleh virus. Untuk membuat file-file tersebut kembali, caranya:
* Hapus virus dengan antivirus yang Anda miliki, contohnya AVG.
* Setelah virus terdeteksi dan dihapus, bukalah program [Notepad] Anda.
* Setelah terbuka ketik [ATTRIB *.* -s -h -r /s /d].
* Lalu simpan dengan extensi [.bat], contohnya: [tes.bat]. namun sebelumnya ubah dulu [Save as type] menjadi [All Files].
* Maka Anda akan mendapati file [tes.bat].
* Copy-kan file tersebut ke direktori dimana file-file Anda disembunyikan oleh virus. Contohnya di direktori [D:\FILES\LAIN].
* Lalu jalankan dengan mendouble kliknya.
* Maka file-file yang disembunyikan oleh virus akan kembali normal dan bisa kita buka lagi.
* Cara ini bisa juga untuk flashdisk, MMC, dll.
Jadi, jangan takut kalau file atau folder Anda diserang oleh virus. Dengan cara di atas, file atau folder yang disembunyikan oleh virus akan tetap dapat Anda akses kembali. Cara ini hanyalah salah satu cara untuk mengembalikan file atau folder yang diserang oleh virus. Kalau [Folder Option] juga dihilangkan oleh virus, maka ada cara lain yang dapat kita lakukan dan caranya juga tentu saja akan berbeda. Selamat mencoba.
Related Post By Dimas Blog's
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Labels
- artikel (41)
- download (19)
- instalasi (5)
- INSTALASI OPEN SUSE 11.0 (1)
- MACAM-MACAM SOCKET PROCESSOR (1)
- osi (1)
- tutorial (27)
Powered by Blogger.
Post Terakhir
Labels
- artikel (41)
- download (19)
- instalasi (5)
- INSTALASI OPEN SUSE 11.0 (1)
- MACAM-MACAM SOCKET PROCESSOR (1)
- osi (1)
- tutorial (27)
Followers
Popular Posts
-
Rumus fungsi ini digunakan untuk mencari nilai berdasarkan tabel ketentuan. VLOOKUP : mencari nilai, dimana tabel ketentuannya beberbentuk v...
-
Sistem manajemen database atau database management system (DBMS) adalah merupakan suatu sistem software yang memungkinkan seorang user dapa...
-
1. Setting ip address pada kedua PC dan usahakan kelas ip address kedua PC sama. Untuk setting IP kita masuk pada Control panel → network...
-
Berikut link free download lagu2 yang bertema Arema, meski sebagian aja yang ayas tahu. Ini bukan hasil upload ayas, tapi ayas cuman menamp...
-
Bagaimana proses direpresentasikan & dikendalikan oleh SO. – Status proses (process state) yang mencirikan perilaku dari proses. – St...
-
Ada empat jenis firewall, atau lebih tepatnya tiga jenis ditambah dengan satu tipe hybrid (campuran). Disini kita tidak akan membahas setia...
-
1. PENGERTIAN OSI LAYER OSI adalah singkatan dari Open System Interconnection. Model Open Systems Interconnection...
-
1. Model Relational, Dimana data serta hubungan antar data direpresentasikan oleh sejumlah tabel dan masing-masing tabel terdiri dari bebe...
-
IDM versi terbaru saat ini , yakni IDM 6.11 Final Build 7 Full Patch lengkap dengan cara aktivasinya. Cekidott,, sudah kita kenal Idm ada...
-
Kinerja dan kemampuan FAT 32 NTFS Kesimpulan Kecepatan akses Pada FAT32, proses pengaks...
0 comments:
Post a Comment